Monday, 21 April 2025 13:00
IKN Nusantara dalam Perspektif Intermestik: Sinergi Global dan Lokal untuk Pembangunan Berkelanjutan
Pada Tahun 2019 Presiden Jokowi mengumumkan, bahwa Ibu Kota Indonesia akan pindah dari Jakarta ke Kalimantan. Jokowi menyatakan bahwa ibu kota akan direlokasi ke Kalimantan Timur.