Jl. Desa Sambiroto, Kec. Kapas, Kabupaten Bojonegoro, Email: blokbojonegoro@gmail.com

Cabai Mahal di Pasaran, di Petani Tetap Murah

blokbojonegoro.com | Saturday, 11 March 2017 13:00

Cabai Mahal di Pasaran, di Petani Tetap Murah

Kontributor: Sutopo

blokBojonegoro.com - Mahalnya harga cabai di pasaran saat ini, tak begitu dirasakan oleh petani cabai di Kecamatan Temayang, Kabupaten Bojonegoro.

Pengakuan salah seorang petani, Frengki mengatakan bahwa harga cabai yang mahal di pasaran tak membuat cabai yang dipanennya ikut mahal.

"Harga cabai masih sekitar 15 ribu sampai 20 ribu perkilogram saat dibeli dari petani," terangnya. Hal tersebut berbeda dengan harga di pasaran yang berkisar diharga 45 ribu perkilogramnya.

Para petani mengeluhkan pada saat musim hujan cabai rawan terserang hama dan berdampak pada kualitas cabai yang dihasilkan saat panen. [top/mu]

Tag : cabai bojonegoro, hama patek



* Ingin Beli / Transaksi, Klik di Bawah Ini

Logo WA Logo Telp Logo Blokbeli

Loading...

PEDOMAN KOMENTAR

Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik. Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Gunakanlah bahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu.

Pikirlah baik-baik sebelum mengirim komentar.



Berita Terkini