19:00 . Pesmad Darul Fikri Gelar Ujian Tasmi untuk Santri Kelas Akhir   |   13:00 . Sudah Dituntut Ringan, PH Terdakwa Korupsi Mobil Siaga Bojonegoro Minta Hukuman Lebih Ringan   |   20:00 . Hujan Deras di Bojonegoro Sebabkan Jembatan Rusak dan Tanah Longsor   |   19:00 . Viral! Diduga Korban Laka Mengeluh Dimintai Uang Polisi untuk Ambil Motor   |   18:00 . Tempat Istirahat di Lokasi Penyulingan Minyak Tradisional Bojonegoro Terbakar   |   17:00 . Libur Waisak 2025, Stasiun Bojonegoro Layani 1.545 Penumpang   |   16:00 . Membaca dan Menulis Wajah Bojonegoro   |   15:00 . Dewan Ambalan SMAN 4 Bojonegoro Gaungkan Kembali Semangat Karakter Lewat Seminar Kepramukaan   |   16:00 . Program Sekolah Rakyat Nasional, Pemkab Bojonegoro Nyatakan Siap Fasilitasi   |   18:00 . Tuntutan Hukuman Korupsi Mobil Siaga Bojonegoro Dinilai Kontraproduktif   |   21:00 . Bupati Wahono Hadirkan Drone Penyemprot Gratis untuk Bantu Petani Bojonegoro   |   20:00 . Korupsi Mobil Siaga Bojonegoro, Jaksa Tuntut 5 Terdakwa Hukuman Paling Rendah   |   19:00 . Menapak Jalur Baru Gunung Pandan via Banyu Kuning: Potensi Wisata Tersembunyi di Selatan Bojonegoro   |   18:00 . Hijaukan Hulu, Segarkan Lingkungan, Komunitas Lintas Sektor Gotong Royong di Gondang   |   17:00 . Jalin Sinergi Lewat Sepak Bola, Babinsa dan Perangkat Desa di Kepohbaru Tunjukkan Kekompakan   |  
Thu, 15 May 2025
Jl. Desa Sambiroto, Kec. Kapas, Kabupaten Bojonegoro, Email: blokbojonegoro@gmail.com

Timnas U-19

Tak Dicoret, Optimis Sagara Masuk Timnas

blokbojonegoro.com | Sunday, 26 March 2017 17:00

Tak Dicoret, Optimis Sagara Masuk Timnas

Reporter: M. Yazid

blokBojonegoro.com - Pasca pencoretan 12 pemain tim nasional (Timnas) Indonesia U-19 dalam pemusatan latihan di lapangan Atang Sutresna Jakarta, seluruh pemain tetap mengikuti Training Center (TC) tersebut. Termasuk Hanis Sagara Putra, pemain asal kabupaten Bojonegoro yang tidak masuk dalam pencoretan pemain.

"Hanis (Hanis Sagara Putra) masih lanjut dan bertahan," terang Divisi Hukum Assosiasi Kabupaten (Askab) Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) Bojonegoro, Muhammad Hanafi kepada blokBojonegoro.com.

Manajer Bojonegoro FC itu juga mengantar langsung pemain asal Kecamatan Sugihwaras Kabupaten Bojonegoro ke Ibu Kota, sehari sebelum pemusatan latihan. Serta Hanafi juga sempat menyaksikan langsung pemusatan latihan di hari pertama 20 Maret 2017 kemarin.

"Optimis dia bisa masuk pemain Timnas nantinya, meskipun beberapa pemain hasil seleksi dari daerah telah dicoret pelatih Indra Safri," terangnya yang juga tenaga ahli DPRD Kabupaten Bojonegoro itu.

Ditambahkan, berbagai upaya dilakukan Sagara sebelum masuk pemusatan latihan Timnas, termasuk mengikuti seleksi yang diselenggarakan Asprov (Assosiasi Provinsi) PSSI Jawa Timur yang diikuti perwakilan Kabupaten/Kota maupun klub di Jawa Timur.

Seperti diketahui, informasi yang didapat blokBojonegoro.com, 12 pemain yang dicoret diantaranya Choiril Zul AzhAR (Kiper/Aceh), Reza Fahlevi (Belakang/Aceh), Syaifudin Hidayatullah (Tengah/Riau), Muhammad Rafly Nursalim (Depan/DKI), Eka Febri Yogi (Belakang/Jawa Timur), Feby Eka Putra (Tengah/Jawa Timur), Endong Tirtayasa (Depan/Nusa Tenggara Timur), Yoga Arta Wardana (Tengah/Bali), Harlan Suardi (Kiper/Sulawesi Selatan), Syarifuddin A Yusuf (Belakang/Sulawesi Barat) dan Muhammad Zidane Pattiha (Tengah/Maluku). [zid/mu]

Tag : persibo, timnas, hani sagara



* Ingin Beli / Transaksi, Klik di Bawah Ini

Logo WA Logo Telp Logo Blokbeli

Loading...

PEDOMAN KOMENTAR

Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik. Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Gunakanlah bahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu.

Pikirlah baik-baik sebelum mengirim komentar.




blokBojonegoro TV

Redaksi

Suara Pembaca & Citizen Jurnalism

  • Monday, 21 April 2025 15:00

    Semarak Kartini Meriahkan Desa Tejo

    Semarak Kartini Meriahkan Desa Tejo Dalam rangka memperingati Hari Kartini, seluruh lembaga pendidikan yang ada di Desa Tejo, Kecamatan Kanor Kabupaten Bojonegoro, menggelar kegiatan Semarak Kartini yang berlangsung meriah dan penuh semangat, Senin pagi (21/4/2025)...

    read more

Lowongan Kerja & Iklan Hemat