06:00 . Gelar Muskab, Setyawan Mubayinan Kembali Terpilih Jadi Ketua Pengkab TI Bojonegoro   |   21:00 . Muhammadiyah Bojonegoro Serukan Pilih Cabup yang Bersedia Dengar Suara Rakyat   |   19:00 . Dipindah ke Lapas Bojonegoro, Napi Teroris Dikawal Ketat Densus 88 AT Polri   |   16:00 . Gebyar Milenial dan Gen Z, Acara untuk Generasi Muda Bojonegoro   |   14:00 . Tim PkM Dosen UNUGIRI Berikan Pendampingan P5 dan PPRA di Lembaga Pendidikan   |   13:00 . Wujudkan Lansia Bermartabat, PD 'Aisyiyah Bojonegoro Gelar Lokakarya Kelanjutusiaan   |   12:00 . Tim KKN 44 UNUGIRI Observasi di Desa Grabagan   |   06:00 . Menilik Pasukan Kopi Rakyat Jelita Pada Kompetisi Nyethe Rokok Kenduri Cinta 2 Wahono-Nurul   |   21:00 . Barisan Muda Bangga Bojonegoro Siap Menangkan Wahono-Nurul   |   20:00 . Setyo Wahono ajak Ketum PP.Ansor, Addin Jauharudin Bermain Fun Badminton   |   19:00 . Empat Kades Terdakwa Korupsi Pembangunan Jalan di Bojonegoro Dituntut 5 Tahun Penjara   |   19:00 . Pj Adriyanto : Pasar Hewan Bisa Menjadi Tujuan Wisata Dan Edukasi   |   18:00 . Diduga Tak Sesuai Spesifikasi, Dua Pembangunan Jalan di Bojonegoro Disidik Kejaksaan   |   17:00 . Judi Online Sebabkan 978 Pasangan di Bojonegoro Cerai   |   16:00 . Jumping Teknologi, Wenseslaus Manggut: Tantangan dan Peluang Industri Media Digital   |  
Fri, 22 November 2024
Jl. Desa Sambiroto, Kec. Kapas, Kabupaten Bojonegoro, Email: blokbojonegoro@gmail.com

Penutupan Porporv Jatim Ke-VI

Petenis Jember Dapat Raket dari Gubernur Karena Namanya Mirip

blokbojonegoro.com | Saturday, 13 July 2019 23:15

Petenis Jember Dapat Raket dari Gubernur Karena Namanya Mirip

Reporter : Ali Imron/blokTuban.com

blokBojonegoro.com - Tak disangka salah satu petenis asal Jember memiliki nama yang sangat mirip dengan Gubernur Jatim, Khofifah Indar Parawansa. Usut punya usut pemberian nama tersebut, karena ayah petenis bernama lengkap Khofifah Indar Paraswati sangat ngefans dengan Gubernur Khofifah.

"Gimana ceritanya ayahmu beri nama mirip saya," tanya Gubernur Khofifah kepada petenis Jember yang duet bersama Ananda Fauzia di Porprov VI Jatim 2019.

Dengan tenang, petenis Jember bercerita soal ayahnya yang ngefans berat dengan Gubernur saat dirinya lahir. Khofifah pun kemudian mendoakan supaya petenis berusia belia itu sukses dan mengharumkan nama Jatim.

Sesaat kemudian, dialog antar keduanya berlangsung gayeng. Mulai dari pertanyaan petenis dunia yang digandrungi, hingga nasional.

"Kalau petenis dunia Serena William kalau nasioanal Ardilla yang saya kagumi," ucap Petenis Khofifah di hadapan Gubernur Jatim.

Sorak sorai tepuk tangan dari penonton clossing ceremony Porporv VI di Stadion Tuban Bumi Wali. Dilanjutkan serah terima raket tenis kepada kedua petenis itu.

Gubernur Khofifah juga mencoba memanggil atlet yang kebetulan namanya mirip dengan Menpora Imam Nahrawi. Ternyata tidak ada satupun atlet yang berdiri, sehingga secara resmi Khofifah menutup Porprov VI.

"Sampai jumpa di Porprov VII di Jember, Sirubondo, Bondowoso, dan Pasuruan," tutupnya. [ali/ito]

Tag : tenis, bupati, gubernur, jember, raket, tuban, bojonegoro



* Ingin Beli / Transaksi, Klik di Bawah Ini

Logo WA Logo Telp Logo Blokbeli

Loading...

PEDOMAN KOMENTAR

Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik. Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Gunakanlah bahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu.

Pikirlah baik-baik sebelum mengirim komentar.




blokBojonegoro TV

Redaksi

Suara Pembaca & Citizen Jurnalism

Lowongan Kerja & Iklan Hemat