Jl. KS Tubun, Gang Srinayan No. 3 Kel. Mojokampung Kota Bojonegoro, Email: blokbojonegoro@gmail.com

Hindari Air Masuk Rumah, R4 Tak Boleh Lewat Serma Abdullah

blokbojonegoro.com | Monday, 21 March 2022 13:00

Hindari Air Masuk Rumah, R4 Tak Boleh Lewat Serma Abdullah

Fotografer: Rizki Nur Diansyah

blokBojonegoro.com - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur sejumlah wilayah di Kabupaten Bojonegoro pada Minggu (20/3/2022) sore, membuat Jalan Serma Abdullah yang berada di Desa Pacul, Kecamatan Bojonegoro Kota tergenang air setinggi kurang lebih 30 centimeter, Senin (21/3/2022).

Oleh karena itu, warga yang bermukim di sepanjang jalan tersebut protes kepada aparat dan Pemdes agar jalan ditutup untuk roda 4. Pasalnya, jika roda 4 dibiarkan melewati genangan air, mengakibatkan genangan air berombak dan akhirnya masuk ke rumah. 

 

Tag : banjir, air, pacul, rumah



* Ingin Beli / Transaksi, Klik di Bawah Ini

Logo WA Logo Telp Logo Blokbeli

Loading...

PEDOMAN KOMENTAR

Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik. Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Gunakanlah bahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu.

Pikirlah baik-baik sebelum mengirim komentar.



Berita Terkini