Friday, 20 July 2018 13:00
Harga telur di Bojonegoro Berangsur Turun Rp2.000
Harga telur yang beberapa minggu sempat menyentuh angka 28.000, berangsur turun sebesar Rp2.000. Dengan penurunan harga yang terjadi pedagang dan pembeli pun bersyukur.
Friday, 20 July 2018 13:00
Harga telur yang beberapa minggu sempat menyentuh angka 28.000, berangsur turun sebesar Rp2.000. Dengan penurunan harga yang terjadi pedagang dan pembeli pun bersyukur.
Thursday, 19 July 2018 11:00
Mahalnya harga telur di pasaran yang terjadi belakangan ini ditengarai akibat menguatnya dolar AS terhadap rupiah, sehingga ongkos produksi pakan ternak terkena imbasnya.
Wednesday, 18 July 2018 19:00
Harga telur Melambung
Melambungnya harga telur saat ini, yang mencapai Rp26.000-28.000 per kilogramnya sempat membuat kaget Dinas Ketahanan Pangan Bojonegoro. Sebab, biasanya naiknya harga terjadi saat momen-momen tertentu seperti Lebaran atau Natal.
Monday, 16 July 2018 21:00
Harga telur Melambung
Harga kebutuhan pokok seperti telur di pasar tradisional Kabupaten Bojonegoro melonjak naik dalam satu pekan terakhir. Pedagang mengaku kenaikan harga telur ras diduga faktor adanya kenaikan dari distributor. Selain itu juga karena permintaan telur ke kota-kota besar dan luar Jawa meningkat.
Sunday, 15 July 2018 14:00
Harga telur Melambung
Harga telur di pasaran kian merangkak naik, bahkan sejak seminggu terakhir harga telur telah mencapai Rp28.000-30.000 per kilogramnya.
Friday, 13 July 2018 13:00
Melambungnya harga telur di pasaran beberapa minggu ini hingga mencapai Rp28.000 dikeluhkan oleh konsumen. Para pedagang tidak mengetahui secara pasti, apa yang menyebabkan harga telur naik. Padahal, usai hari raya kemarin harga telur sempat turun di harga Rp22.000.
Tuesday, 05 June 2018 10:00
Jelang lebaran pembeli daging sapi di pasaran dipastikan meningkat. Meski begitu, stok daging sapi di Kabupaten Bojonegoro diklaim cukup untuk memenuhi kebutuhan. Oleh karena itu, Dinas Perternakan dan Perikanan (Disnakkan) Bojonegoro, memastikan tidak ada daging sapi impor masuk ke Bojonegoro.
Wednesday, 23 May 2018 07:00
Selama beberapa dekade terakhir, banyak pakar yang mengeluarkan peringatan tentang bahaya mengonsumsi telur karena memicu penumpukan kolesterol jahat.
Friday, 04 May 2018 17:00
Mendekati datangnya bulan Ramadan sebagian harga kebutuhan pokok terpantau naik. Salah satunya adalah harga telur yang naik sekitar Rp6.000 per kilogram.
Sunday, 26 November 2017 21:00
Satu pekan terakhir ini harga telur terus mengalami kenaikan. Terhitung dalam minggu ini harga telur naik sampai Rp5.000 per kilogramnya. Di Pasar Kota Bojonegoro, harga telur sebelumnya dijual dengan harga Rp18.000 per kilogram naik menjadi Rp23.000 per kilogram.