Thursday, 08 May 2025 10:00
Ketersediaan Hewan Kurban di Bojonegoro Capai 55.576 Ekor
Dinas Peternakan dan Perikanan (Disnakkan) Kabupaten Bojonegoro mencatat ketersediaan hewan ternak untuk kurban pada hari raya Iduladha mencapai 55.576 ekor. Jumlah tersebut, meliputi sepi, kambing, dan domba.