Thursday, 18 April 2024 11:00
Reuni Angkatan Awal Ponpes Attanwir yang Luar Biasa
Sekitar 50 alumni Ponpes Attanwir, Desa Talun, Kecamatan Talun, Kabupaten Bojonegoro, menggelar temu alumni di Dusun Ngantulan, Desa Bulu, Kecamatan Balen.