PAC Fatayat NU Kanor Belajar MC Bareng Ossa Adnan


[Klik, like, subscribe dan share saluran blokBojonegoroTV ]

Sebanyak 80 peserta dari 25 ranting Fatayat NU di Kecamatan Kanor Ikut Pelatihan Master of Ceremony (MC)

Bertempat di gedung Bumdes Mitra Sejahtera Desa Tejo, Pelatihan diberikan oleh Presenter Kondang  salah satu Stasiun TV, Ossa Adnan


Minggu, (3/2/2019) siang, Pimpinan Anak Cabang (PAC) Fatayat Nahdlatul Ulama (NU) Kanor menggelar pelatihan MC dengan mendatangkan Ossa Adnan presenter kondang dari salah satu Stasiun TV.

Ketua PAC Fatayat Kanor, Vesta Farida berharap Menjadi Fatayat harus multi telenta

Ossa Adnan Menjelaskan bagaimana menjadi MC yang yakin, kreatif, serta memberikan tips-tips menjadi MC yang profesional

Ossa juga menceritakan pengalamanya menjadi MC dari nol sampai seperti sekarang.

Ketua PAC Fatayat Kanor, Vesta Farida berharap Menjadi Fatayat harus multi telenta