Inilah Pemenang Duta Pemuda Pelopor Kabupaten Bojonegoro Tahun 2024

Reporter: Rizki Nur Diansyah

blokBojonegoro.com - Tim penilai dalam ajang Pemilihan Duta Pemuda Pelopor Kabupaten Bojonegoro tahun 2024 menjalankan Fact Finding, atau penilaian lapangan kepada para finalis, Rabu (24/4/2024).

[Baca juga: Berikut ini Nama Finalis Seleksi Duta Pemuda Pelopor Bojonegoro Tahun 2024 ]

Hasil dari penilaian untuk menentukan juara terbaik 1, 2, dan 3 pada bidang masing-masing dalam lomba yang diselenggarakan Dinas Kepemudaan dan Olahraga (Dinpora) Kabupaten Bojonegoro tersebut.

Inilah pemenang Pemilihan Duta Pemuda Pelopor Kabupaten Bojonegoro tahun 2024:

A. PENDIDIKAN
1. Muhammad Nashir Abdul Jabbar - Kecamatan Kanor
2. Sahroni - Kecamatan Gondang
3. Bunga Candra Kanti - Kecamatan Kedewan

B. SENI BUDAYA
1. Moh Anang Setiawan - Kedungadem
2. Ega Wahyu Mahardika - Kecamatan Bojonegoro
3. Luthfi Yus Anisa - Kecamatan Bojonegoro

C. PENGELOLAAN SDA,LINGK.HIDUP, PARIWISATA
1. Muhammad Farid Faizal - Kecamatan Ngasem
2. Gadis Suci Qur’ani - Kecamatan Kepohbaru
3. Anita Anggraini - Kecamatan Kapas

D. PANGAN
1. Sulistiyo Nurul Cahyanto - Kecamatan Bubulan
2. Vicky Eka Prasetya - Kecamatan Kalitidu
3. Achmad Alvyan Ramadhani - Kecamatan Sugihwaras

E. INOVASI TEKNOLOGI
1. Rohmat Ainul Yaqin - Margomulyo