Proliga 2026
Klasemen Proliga 2026 Putra: LavAni Kokoh Dipuncak, 4 Kali Main Dapat 12 Poin
Pertandingan Proliga 2026 Putaran 1 Seri III Bandung untuk putra telah berakhir. Jakarta LavAni Livin Transmedia, Minggu (25/1/2026), di GOR Sabilulungan, Jalak Harupat, Bandung, mengalahkan Surabaya Samator dengan skor telak 3-0 (25-20, 25-18, 25-19).