Thursday, 23 February 2017 19:00
Bojonegoro Waspada Bencana
Disapu Angin, Pohon Tumbang di Jalan Sumberrejo
Angin kencang disertai dengan hujan yang mengguyur Kabupaten Bojonegoro, Kamis (23/2/2017) sore, sempat merobohkan pohon di Jalan Raya Bojonegoro-Babat, tepatnya di depan Balai Desa Sumberrejo, Kecamatan Sumberrejo. Akibatnya, jalan raya macet total.