Klub sepakbola kebanggaan masyarakat Bojonegoro, Persibo Bojonegoro resmi dilaunching, Rabu (24/7/2019) malam, di Pendopo Malowopati Bojonegoro.
Seluruh pemain, jajaran pelatih hingga manajemen diperkenalkan ke suporter yang selalu mendukung perjuangan mengarungi pertandingan Liga 3 Nasional. Launching Persibo Bojonegoro dipimpin CEO Persibo Abdulloh Umar beserta jajaran.
Pada kesempatan itu juga memperkenalkan Jersey Persibo baik untuk home maupun away. Ada yang unik, jersey Persibo diperkenalkan dan dipakai oleh wanita-wanita cantik.
0 Comments
LEAVE A REPLY
Your email address will not be published