Harga Cabai Rawit Masih Stagnan di Harga Rp130.000
Harga cabai di Pasar Kota Bojonegoro masih stagnan di harga tinggi bahkan terpantau belum bergerak turun. Harga cabai merah tembus Rp130.000 sampai Rp140.000 per kilogram. kenaikan harga ini sudah terjadi sejak dua pekan belakangan ini. Sementara itu harga cabai kriting juga masih terpantau di harga Rp40.000 per kilogram.