Mahasiswa Bidikmisi Unu Sunan Giri Tandatangani Kontrak Perjanjian
Sebanyak 200 mahasiswa Unu Sunan Giri (UNU) Bojonegoro penerima beasiswa Bidikmisi mendapatkan sosialisasi dan penandatanganan kontrak, Kamis (17/6/2021). Turut hadir dalam acara tersebut Rektor Unu Sunan Giri Jauharul Ma'arif, Wakil Rektor 1 Ridlwan Hambali, Wakil Rektor 2 Yogi Prana Izza, dan Wakil Rektor 3 Nurul Huda.