Skip to main content

Category : Tag: Bina


DPU Bina Marga Minta Masyarakat Kawal Pembangunan Bojonegoro

Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Penataan Ruang akan segera mengevaluasi adanya proyek pekerjaan jalan yang diduga tidak sesuai. Pemkab juga meminta kepada para pengawas agar lebih maksimal dalam mengawal pembangunan di Bojonegoro.

Cetak Pelajar Pancasila, PAI-PGMI UNUGIRI Gelar Webinar Nasional

Guna mencetak profil pelajar Pancasila, Prodi Pendidikan Agama Islam (PAI) dan Prodi Pendidikan Guru Mandrasah Ibtidaiyah (PGMI) Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri (UNUGIRI) Bojonegoro mengadakan Webinar Nasional bertema “Penguatan Pelajar Pancasila” yang diikuti seribu lebih mahasiswa secara daring Zoom Meeting, dan live YouTube “Santri PAI Unugiri dan Media PGMI”, Sabtu (22/10/22).

Produk Teh Herbal Ramah Lingkungan Binaan Kilang Pertamina Plaju yang Jadi Souvenir G20 Dipuji Menparekraf RI

Produk mitra binaan kembali mendapat perhatian dari berbagai pihak. Kali ini, giliran Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) RI, Sandiaga Salahuddin Uno memuji produk teh herbal dari Jamiah Rizqi Herbal, UMKM binaan CSR PT Kilang Pertamina Internasional Refinery Unit III Plaju (Kilang Pertamina Plaju) di Palembang. Seperti diketahui, produk teh herbal produksi Jamiah Rizqi Herbal menjadi produk souvenir G20 di Nusa Dua, Bali akhir Agustus lalu.

262 WBP Dapat Remisi Kemerdekaan, 2 Langsung Bebas

262 warga binaan pemasyarakatan (WBP) Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Bojonegoro mendapatkan remisi kemerdekaan, dua diantaranya langsung bebas dan tiga lainnya masih menjalankan pidana kurungan tambahan atau Subsider.

Langkah Membina Remaja Masjid

BICARA-remaja, bicara masa-masa pertumbuhan fisik dan psikis yang sedang dalam proses pencarian identitas diri. Terlebih, bila kemudian kata “remaja” disandingkan dengan masjid, itu menunjukkan kepada generasi muda yang dipersiapkan menjadi penerus estafet takmir.

2 Mitra Binaan PEPC JTB Berpartisipasi di Ajang Forkapnas

PT Pertamina EP Cepu (PEPC) Zona 12 (JTB) Regional Indonesia Timur Subholding Upstream Pertamina, operator dari Proyek Pengembangan Gas Lapangan Unitisasi Jambaran-Tiung Biru memiliki komitmen untuk membantu memajukan masyarakat di sekitar wilayah operasi. Salah satunya melalui Program Pengembangan Masyarakat atau lebih dikenal dengan PPM.

Puasa Ke-12, WBP Lapas Bojonegoro Buka Bersama Forkopimda

Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) dan Petugas Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Bojoengoro berkesempatan berbuka puasa bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Bojonegoro, Jumat (15/4/2022).

Jaga Kamtib Saat Bulan Ramadan, Kamar WBP Dirazia

Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Bojonegoro melaksanakan razia penggeledahan pada blok dan kamar para (Warga Binaan Pemasyarakatan) WBP. Hal itu untuk mencegah gangguan keamanan dan ketertiban (Kamtib) di bulan Ramadan serta menyambut Hari Raya Idul Fitri, Senin (11/4/2022).