InfoLimo Bojonegoro
5 Wisata di Bojonegoro yang Sering Dikunjungi
Sebanyak kurang lebih 50 tempat wisata yang ada di Kabupaten Bojonegoro, mulai ujung timur sampai barat, dari selatan ke utara, selama Januari hingga September 2025 telah dikunjungi sekitar 355.968 orang.