Livoli Divisi Utama 2025 di Bojonegoro
Klasemen Sementara, Petrokimia di Puncak, Tectona Buncit
Kemenangan Petrokimia Gresik Pupuk Indonesia atas TNI AU Electric pada pertandingan lanjutan penyisihan, Jumat (19/9/2025) malam, membawa Bela Sabrina dan kawan-kawan memuncaki klasemen sementara.