Skip to main content

Category : Tag: Jual


Warga Pohbogo Proses Daun Saga Hingga Bernilai Ekonomi

Mungkin banyak yang belum tahu apa itu Daun Saga, daun pohon yang oleh orang Jawa biasa disebut biasa pohon "Sogok Tunteng". Daun dari tumbuhan tersebut ternyata memiliki banyak manfaat loh. Di antaranya dipercaya mampu mengobati diare dan mengatasi sakit perut.

Bagaimana Hukum Menjual Kulit Hewan Kurban

Hal yang tidak dapat dihindarkan dari ibadah kurban antara lain adalah terkait penjualan kulit dan kepala hewan kurban. Motifnya beraneka ragam. Ada yang karena berada di daerah dengan tingkat kemampuan perekonomian tinggi sehingga jumlah hewan kurban di daerahnya sangat banyak. Karena saking banyaknya daging, mereka tidak punya banyak waktu untuk mengurus kulit dan kepala hewan kurban.

Mulai Maret Kartu BPJS Jadi Syarat Jual Beli Tanah

Menindaklanjuti Intruksi Presiden Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 2022, dalam rangka optimalisasi pelaksanaan program Jaminan Kesehatan Nasional, peningkatan akses pelayanan kesehatan yang berkualitas, dan untuk menjamin keberlangsungan program Jaminan Kesehatan Nasional, mulai tanggal (1/3/2022) mendatang, jual beli tanah harus memiliki kartu peserta BPJS kesehatan aktif.

Kakek Sebatang Kara Asal Tobo Keliling Berjualan Sandal

Kakek berusia 70 tahun, Supadi rela mengelilingi Bojonegoro Kota untuk berjualan sandal japit terapi demi menghidupi dirinya sendiri. Bapak yang hidup sebatang kara tersebut berasal dari Desa Tobo, Kecamatan Padangan, Kabupaten Bojonegoro.

Persiapan PTM, Penjualan Alat Tulis Menulis Meningkat

Percobaan sistem pembelajaran tatap muka yang saat ini sedang berlangsung membuat beberapa penjualan seragam sekolah maupun alat tulis menulis alami peningkatan yang cukup pesat. Dikarenakan selama masa pandemi pembelajaran dilakukan secara daring atau di rumah saja, sehingga membuat banyak siswa merasa antusias mengikuti pembelajaran tatap muka secara normal.

PPKM Level 4, Tren Penjualan Emas Meningkat

Fenomena tren penjualan emas tengah meningkat di Kabupaten Bojonegoro saat masa pandemi, terlebih saat Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 4 diberlakukan seperti sekarang.

Pandemi Covid-19, Omzet Penjual Bendera Turun

Menjelang Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) yang jatuh pada 17 Agustus, gemerlap merayakan kemerdekaan republik ini mulai terlihat seperti halnya penjual bendera merah putih di pinggir jalan ataupun di pasar-pasar juga turut siap melayani warga yang membutuhkan keperluan dalam menyemarakkan HUT RI.