Tingkatkan Sosial Ekonomi, EMCL Bangun Infrastruktur 3 Desa di Bojonegoro
Wisata desa masih menjadi salah satu pilihan cara untuk meningkatkan ekonomi warga. Seperti yang dilakukan Pemerintah Desa Mulyoagung, Kecamatan Bojonegoro, Kabupaten Bojonegoro.