Skip to main content

Category : Tag: Pelepah


Telaten Olah Pelepah Pisang, Pasutri Ini Sukses Jadi Jutawan

Pasangan suami-isteri, Suyadi dan Rufi'ah, warga RT 10 Desa Sitiaji, Kecamatan Sukosewu, Kabupaten Bojonegoro, telah sukses meraih keuntungan jutaan rupiah dari usaha pelepah pisang atau gedebok. Mereka memanfaatkan bahan yang tersedia di alam yakni berupa pelepah pisang yang dalam ini tidak dimanfaatkan dan lebih sering menjadi sampah.

Sempat Putus Asa, Perajin Pelepah Pisang Kembali Bangkit

Para pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) berupaya sekuat tenaga bertahan dari gempuran pandemi Covid-19. Salah satu pengusaha yang terus bertahan ialah Maisir (42) Pengrajin Pelepah Pisang atau Gedebog asal Desa Balenrejo, Kecamatan Balen, Kabupaten Bojonegoro.

Warga Mulyorejo Sulap Pelepah Pisang Jadi Kerajinan

Selama ini tanaman pisang bisa dimanfaatkan untuk segala macam kebutuhan manusia. Di tangan-tangan kreatif pula tanaman pisang bisa dimanfaatkan menjadi kerajinan yang bernilai jual tinggi dan banyak diminati di pasar internasional.

Manfaatkan Pelepah Pisang, Maisir Bikin Kerajinan Tangan

Banyak Sumber Daya Alam (SDA) di sekitar kita, salah satunya pisang. Pisang adalah tanaman yang mudah sekali tumbuh dan berkembang biak, dan tak heran jika masyarakat sering membudidayakannya karena seluruh bagian dari pisang bisa dipergunakan, salah satunya adalah pelepahnya yang sering di buat kerajinan tangan.