Haji 2019
Pakai Zonasi, Pemondokan Jemaah Haji Asal Bojonegoro Berada di Mahbas Jin
Pemondokan jemaah haji tahun ini dinilai oleh Kementerian Agama (Kemenag) Bojonegoro lebih baik, karena menerapkan sistem zonasi. Pasalnya dengan penerapan sistem tersebut bisa mempermudah koordinasi antar petugas maupun jemaah haji.