Eh..!!! Hingga Agustus, Terdata 85 Orang Terkena HIV/AIDS
Penderita Human Immmuno Deficiency (HIV) dan Acquired Imunode Ficiency Syndrome (AIDS) di Kabupaten Bojonegoro terbilang masih tinggi. Terbukti hingga Agustus 2018 ini tercatat ada 85 orang positif virus mematikan itu.