Skip to main content

Category : Tag: Pengelolaan Sampah


Berita foto

Pemkab Bojonegoro Serahkan Penghargaan Lingkungan Hidup 2025

Pemerintah Kabupaten Bojonegoro melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) menyerahkan Penghargaan Lingkungan Hidup Tahun 2025 kepada sekolah dan desa berprestasi dalam perlindungan serta pengelolaan lingkungan hidup. Kegiatan tersebut digelar di Pendopo Malowopati, Selasa (16/12/2025).

Gerakkan Budaya Bersih, YDTI Gelar Aksi Pilah Sampah di CFD Bojonegoro

Yayasan Daya Tumbuh Indonesia (YDTI) mengadakan Aksi Kampanye Pilah Sampah di kawasan Car Free Day (CFD) Alun-Alun Bojonegoro pada Minggu (7/12/2025). Kegiatan ini dihadiri Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bojonegoro serta perwakilan ExxonMobil Cepu Limited (EMCL).

Arisan Sampah Mapak: Inovasi Ibu-Ibu Desa Klepek Dapat Apresiasi Ketua TP PKK Bojonegoro

Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Bojonegoro, Cantika Wahono, mengunjungi Komunitas Arisan Sampah Mapak (Emak-emak Berdampak) di Desa Klepek, Kecamatan Sukosewu, Bojonegoro, Jumat (5/12/2025). Kunjungan ini menjadi bentuk apresiasi atas inovasi warga dalam menjalankan Gerakan Pengelolaan Sampah dan Perilaku Hidup Bersih, atau Gerbang Sapu Bersih.

ExxonMobil dan Warga Trucuk Kolaborasi Perkuat Pengelolaan Sampah Berbasis Desa

Pengelolaan sampah berbasis masyarakat menjadi kunci pengendalian volume sampah yang terus meningkat di Kabupaten Bojonegoro. Untuk memperkuat upaya ini, ExxonMobil bersama Alas Institute menggelar Sosialisasi dan Rembug Warga “Gerakan Bersama Pengelolaan Sampah dan Perubahan Perilaku Hidup Bersih” (Gerbang Sapu Bersih) di Desa Trucuk, Kecamatan Trucuk, pada Selasa (18/11/2025). Kegiatan berlangsung di rumah warga dan dihadiri DLH, Camat Trucuk, pemerintah desa, ketua RT, pengurus bank sampah, pemuda, hingga tokoh masyarakat.

Sempat Disebut Bakul Rosok, Tak Henti Berinovasi dengan Sampah Kini Jadi Berkah

Ketika mendengar kata 'sampah' tentu yang ada di benak kita adalah sesuatu yang kotor, bau dan hampir semua orang akan menjauhi itu. Sampah hingga saat ini masih jadi PR besar bagi pemerintah Indonesia, tak terkecuali juga bagi Pemerintah Daerah seperti Kabupaten Bojonegoro Jawa Timur yang memiliki 28 kecamatan dengan total warganya 1.322.474 jiwa yang tersebar di 11 kelurahan dan 419 desa.

Problem Sampah dan Solusinya

Pada apel peringatan HUT Pramuka ke-58 di Alun-alun Bojonegoro tanggal 14 Agustus 2019 yang lalu, mengangkat isu tentang gerakan peduli lingkungan untuk berkomitmen mengurangi sampah plastik.

#bB60Detik

Ujicoba Alat Pengelola Sampah - Ponpes Al Rosyid

Pondok pesantren (Ponpes) Al-Rosyid, Dander, Bojonegoro sudah tidak lagi dipusingkan persoalan sampah yang menggunung setiap harinya. Jumat (25/01/2019), ditempat itu dilakukan uji coba alat pengelola sampah. Program tersebut dibantu SKK Migas, ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) dan IDFoS Indonesia. Kegiatan itu bertujuan untuk meningkatkan kesadaran sanitasi dan praktik hidup bersih serta terciptanya pengelolaan sampah domestik yang inovatif. Mengingat timbunan sampah di TPS Kecamatan Dander perhari mencapai 1 m3/hari. Timbulan sampah tersebut lebih kecil dari timbulan yang dihasilkan Ponpes Al-Rosyid dengan jumlah waraga pondok kurang lebih 2000 jiwa yaitu sebanyak 3 m3/hari. Dari tumpukan sampah itu kemudian diolah menjadi minyak.