Viral, Prospek Bisnis Penjualan Batik Jembatan Sosrodilogo Positif
Beberapa bulan yang lalu, banyak warganet yang menyoroti kain batik motif Jembatan Sosrodilogo yang telah diciptakan oleh salah satu warga Kota Bojonegoro.
Beberapa bulan yang lalu, banyak warganet yang menyoroti kain batik motif Jembatan Sosrodilogo yang telah diciptakan oleh salah satu warga Kota Bojonegoro.
Musim penghujan membuat para petani dan pedagang belimbing yang ada di Desa Ngringinrejo, Kecamatan Kalitidu, Kabupaten Bojonegoro hanya bisa memenuhi stok pedagang lokal serta penjualan buah kurang begitu maksimal.
Pandemi Covid-19 membuat banyak pelajar harus belajar daring. Belajar tatap muka melalui handphone membuat banyak pedagang mengalami penurunan penjualan. Namun hal itu tidak terjadi pada salah satu toko buku di Kota Bojonegoro.
Sepeda ontel yang dikenal sebagai sepeda yang ramah lingkungan dan bersahabat. Akhir tahun lalu telah menjadi sorotan banyak masyarakat karena menjadi trend di masa pandemi.
Berkah Viral, Laila Si Penjual Kopi Cantik
Memang awal pandemi covid-19 membuat penghasilan para pelaku usaha menurun. Setelah diberlakukannya adaptasi kebiasaan baru, membuat roda ekonomi masyarakat kembali bergulir lantaran aktivitas di luar rumah sudah diperbolehkan kembali dijalankan, tapi tetap harus mematuhi protokol kesehatan pencegahan covid-19.
Jangan mengira karena tinggal di desa, lantas kita tak bisa sukses menjadi seorang pengusaha. Contohnya M. Edi Santoso (24), pengusaha muda asal Desa Jono, Kecamatan Temayang, Kabupaten Bojonegoro, yang belakangan ini mulai sukses menjadi juragan tahu dengan omzet jutaan rupiah setiap bulannya.
Siapa yang tak mengenal Dimsum. Dimsum adalah makanan tradisional China yang tak asing ditelinga kita.
Gara-gara Pandemi, Omset Sebulan Rp200 Juta
Di tengah terpuruknya perekonomian masyarakat akibat Covid-19, rupanya membawa berkah tersendiri bagi pedagang tanaman hias.