Skip to main content

Category : Tag: Peralatan Safety


Penjualan Peralatan Safety Fluktuatif

Selesainya proyek konstruksi Migas di Kabupaten Bojonegoro mempengaruhi penjualan perlengkapan safety. Permintaan perlataan safety di Kota Ledre mengalami naik turun (fluktuatif). Meski begitu, dianggap tidak terlalu berpengaruh besar terhadap toko penyedia peralatan safety, pasalnya pembagunan di Bojonegoro tidak pernah surut.