Skip to main content

Category : Tag: Permainan Tradisional


ASMOPSS ke-15 di Bojonegoro

Delegasi 6 Negara di ASMOPSS Berkompetisi Olahraga Tradisonal di Dolokgede Bojonegoro

Asian Science & Mathematics Olympiad for Primary and Secondary Schools (ASMOPSS) pada Kamis (13/11/2025) berlangsung sangat seru. Hal ini terutama saat para delegasi enam negara mengikuti keseruan permainan tradisional Indonesia dan juga permainan sains di SDN Dolokgede dan di Lapangan GOR Dolokgede.

119 Anak Ceria Ikut Festival Obak STIKes ICsada

Sebanyak 119 siswa dari 17 Sekolah Dasar (SD) dan Madrasah Ibtidaiyah (MI) yang ada di Kabupaten Bojonegoro terlihat ceria mengikuti Festival Obak "Dolanan Bocah Kekinian", di Pasar Sor Greng Ledok Wetan, Sabtu (27/7/2019) pagi.

LPA Bojonegoro Ajak Anak Bermain Tradisional

Sebagai Lembaga Perlindungan Anak (LPA) Kabupaten Bojonegoro, yang tentunya juga ingin memberikan kontribusi atau turut serta dalam peringatan Hari Anak Nasional (HAN) yang mana Negara Indonesia memperingatinya pada tanggal 23 Juli.