Skip to main content

Category : Tag: Tahun 2025


Info Pernikahan

Nasional, 1.479.533 Pasangan Tercatat Nikah di Tahun 2025

Kemenag RI mencatat kenaikan angka pencatatan pernikahan sepanjang 2025. Berdasarkan data Sistem Informasi Manajemen Nikah (SIMKAH), hingga 31 Desember 2025 pukul 11.00 WIB, pernikahan yang dicatatkan sebanyak 1.479.533 peristiwa.

Hari Ibu ke-97 Tahun 2025

Upacara Peringatan Hari Ibu Ke-97 di Pemkab Bojonegoro, Ini Sejarah Hari Ibu

Pemkab Bojonegoro menggelar pelaksanaan upacara peringatan Hari Ibu ke-97 Tahun 2025 di depan Gedung Putih Pemkab Bojonegoro, Senin (22/12/2025), yang berlangsung khidmat. Ada sedikit berbeda dalam upacara tersebut, yakni pembacaan sejarah Hari Ibu yang menunjukkan peran ibu dalam perjuangan Indonesia.

Desa Berprestasi di Bojonegoro

Inilah 6 Desa di Bojonegoro yang Raih Prestasi Membanggakan di 2025

Pembangunan desa di Kabupaten Bojonegoro membuahkan hasil menggembirakan. Sepanjang tahun 2025, enam desa telah menorehkan prestasi membanggakan. Prestasi ini menunjukkan komitmen Pemkab Bojonegoro dalam meningkatkan kualitas tata kelola pemerintahan desa, inovasi digital, hingga pemberdayaan ekonomi masyarakat.

Info Madrasah

Sertifikasi 91.028 Guru PAI di Sekolah, Tuntas Tahun 2025

Kementerian Agama (Kemenag) tahun ini berhasil menuntaskan sertifikasi seluruh Guru Pendidikan Agama Islam (PAI) di sekolah. Hal ini disampaikan Menag Nasaruddin Umar, saat membuka kuliah perdana Pendidikan Profesi Guru (PPG) Angkatan ke-3 di kampus Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah, Jakarta, kemarin.