Skip to main content

Category : Tag: Telur


Program GAYATRI

5.000 KPM Mulai Dapat Program GAYATRI Bojonegoro dari Dana P-APBD 2025

Program ekonomi berkelanjutan melalui Gerakan Beternak Ayam Petelur Mandiri (GAYATRI) terus diperluas jangkauan penerimanya. Terbaru, Pemkab Bojonegoro mulai paket GAYATRI berupa kandang, pakan dan ayam kepada 5.000 keluarga penerima manfaat (KPM), yang dianggarkan melalui anggaran P-APBD 2025.

Program GAYATRI

Tiga Hari, Peserta ToF GAYATRI Antusias Jalani Simulasi Lapangan

Selama tiga hari, digelar Training of Fasilitator (ToF) Program Gerakan Beternak Ayam Petelur Mandiri (GAYATRI). Suasana pelatihan semakin hidup, karena dua hari sebelumnya peserta menerima pembekalan teori dan materi pendampingan, dan hari ketiga fokus pada simulasi dan praktik lapangan.

Program Gayatri

80 Persen Program Gayatri di Bojonegoro Disebut Telah Panen Tiap Hari

Program Gerakan Ayam Petelur Mandiri (Gayatri) yang digulirkan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro menunjukkan hasil menggembirakan. Rata-rata keluarga penerima manfaat (KPM) kini mampu memanen telur setiap hari, dengan produktivitas mencapai 44 butir setiap KPM.

Budidaya Ayam Petelur

Tips Merawat Ayam Petelur Agar Sehat Maksimal

Saat menjadi narasumber Pelatihan Pembuatan Pakan Alternatif untuk ayam petelur dari bahan baku lokal yang diselenggarakan Kelompok 54 Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri (UNUGIRI) Bojonegoro, Dita Rionaldi asal Kecamatan Balen, Kabupaten Bojonegoro juga membagikan tips merawat ayam agar sehat maksimal.

Budidaya Ayam Petelur

Wajib Dicoba, Inilah Pakan Alternatif Ayam Petelur

Dita Rionaldi asal Kecamatan Balen, Kabupaten Bojonegoro adalah Juara 1 Pemuda Pelopor Tingkat Nasional tahun 2011 dan Juara 1 Wirausaha Muda Tingkat Jawa Timur tahun 2017.

Berita Foto

Mas Bupati Bojonegoro Pantau Terus GAYATRI

Kedatangan rombongan disambut hangat oleh Kusnadi selaku penerima manfaat dan penerima lainnya. Program ini telah membuahkan hasil, yakni sebagian ayam sudah bertelur. Setiap ke desa-desa, Bupati Wahono terus melihat dari dekat pelaksanaan Program GAYATRI yang menjadi salah satu unggulan Pemkab Bojonegoro.

Berita Foto

GAYATRI Bojonegoro, Ayam Mulai Bertelur

Bantuan ayam dalam program Gerakan Ayam Petelur Mandiri (GAYATRI) Pemkab Bojonegoro ke penerima manfaat, saat ini telah mulai bertelur.

Program GAYATRI Bojonegoro, Ayam Mulai Bertelur, Terbukti Beri Bukti

Gerakan Ayam Petelur Mandiri (GAYATRI) yang menjadi salah satu program unggulan Pemkab Bojonegoro, terbukti telah memberi manfaat bagi masyarakat. Warga penerima program di Desa Klino, Kecamatan Sekar, Bojonegoro, mengaku sangat terbantu dengan program tersebut.

Ulama Dukung GAYATRI, Inovasi Strategis Pemkab Bojonegoro: Lebih Maslahat daripada Bantuan Konsumtif

Sebagai upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan menurunkan angka kemiskinan secara berkelanjutan, Pemerintah Kabupaten Bojonegoro secara resmi meluncurkan program unggulan bertajuk Gerakan Beternak Ayam Petelur Mandiri (GAYATRI). Program ini merupakan inovasi strategis berbasis pemberdayaan ekonomi masyarakat secara mandiri, inklusif, dan berorientasi jangka panjang.