549 Peserta Berebut Kursi Perangkat Desa di Sumberrejo
Sebanyak 459 pendaftar mengikuti ujian pengisian perangkat desa di wilayah Kecamatan Sumberrejo yang dilaksanakan hari ini, Selasa (15/6/2021).
Sebanyak 459 pendaftar mengikuti ujian pengisian perangkat desa di wilayah Kecamatan Sumberrejo yang dilaksanakan hari ini, Selasa (15/6/2021).
Puluhan peserta tes perangkat desa dari beberapa desa yang ada di Kabupaten Bojonegoro mengadu kepada Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Bojonegoro, terkait adanya indikasi kecurangan yang dilakukan oleh panitia dan perangkat desa.
Raut kekecewaan tergambar di wajah ratusan peserta tes calon perangkat desa (Parades) untuk dua desa yang akan mengikuti ujian berbasis Computer Assisted Test (CAT) Kamis (15/10/2020).
Pelaksanaan tes tulis bagi para peserta calon perangkat desa di wilayah Kecamatan Dander hingga saat ini belum ada kepastian, kapan tes ini akan digelar. Sebelumnya tes sudah sempat ditunda.
Tes rekrutmen perangkat Desa Glagahwangi, Kecamatan Sugihwaras, Kabupaten Bojonegoro, Kamis lalu (13/9/2018) di MA Walisongo berbuntut panjang. Pasalnya para peserta calon perangkat desa tak terima dengan hasil akhir.
Jabatan Sekretaris Desa (Sekdes) dan Kepala Urusan Perencanaan (Kaur Perencanaan) menjadi jabatan yang paling diminati dalam seleksi pengisian perangkat desa di Bojonegoro tahun 2017 ini. Dua jabatan itu mendapat pendaftar paling banyak dibanding jabatan yang lain.
Pelaksanaan pengisian perangkat desa serentak di Kabupaten Bojonegoro tidak semua desa akan melaksanakan. Pasalnya dari 419 desa di Kota Ledre, 23 desa diantaranya dipastikan tidak melaksanakan pengisian perangkat, dikarenakan sudah komplet.
Berdasarkan masukan dan harapan beberapa pihak, termasuk Kepala Desa terkait pelaksanaan pengisian perangkat desa. Membuat jadwal pengisian perangkat desa dilakukan perubahan untuk menjaring perangkat desa yang kompeten.