Tossa Muat Ratusan LPG di Bojonegoro Santap Truk Parkir di Badan Jalan, Korban Meninggal
Tossa bermuatan ratusan LPG menabrak truk tronton parkir di badan jalan di Jalan Raya Bojonegoro-Babat turut Desa Mojodeso, Kecamatan Kapas, Kabupaten Bojonegoro. Akibatnya, pengendara tossa berakhir meninggal dunia.