UNBK SMA 2019
Hari Ini 5.349 Siswa SMA Ikuti UNBK
Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) jenjang Sekolah Menegah Atas (SMA) dimulai secara serentak, Senin (1/4/2019).
Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) jenjang Sekolah Menegah Atas (SMA) dimulai secara serentak, Senin (1/4/2019).
Pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) di SMA PGRI Ngasem kemarin mengalami sedikit kendala, sehingga siswa harus melanjutkan UNBK di SMK PGRI 2 Bojonegoro.
Meski letak Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri Bubulan jauh dari perkotaan, tepatnya terletak di daerah hutan. Namun hal tersebut tidak menghambat terselenggaranya pelaksanaan UNBK yang diadakan serentak secara Nasional mulai hari ini, Senin (10/4/2017) untuk tingkat SMA dan MA.
Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) yang pertama kali digelar bagi sekolah Madrasah Aliyah (MA), ternyata tidak membuat para peserta menjadi ciyut nyali, malah semakin semangat dalam mengerjakan soal-soal yang disedikan, karena tidak membosankan.
Salah satu peserta Ujian Nasional asal sekolah MA-Attanwir Talun Sumberrejo Bojonegoro mengundurkan diri. Peserta yang bernama Yusnma Nabila Rahma Putri ini mengundurkan diri karena sakit, penyakit kanker yang diderita siswi tersebut, diagnosa terakhir menunjukan bahwa keadanya semakin lemah.
Berbeda dengan tahun kemarin, tahun ini adalah pertama kalinya bagi siswa-siswi Madrasah Aliyah (MA) mengikuti pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK), meskipun begitu tidak semua MA yang ada di Kabupaten Bojonegoro menggelar UNBK.
Ujian Nasional (UN) tingkat SMA se-derajat semakin dekat, namun untuk Madrasah Aliyah (MA) Kemenag Bojonegoro memberikan kewenangan pengelolaan terkait kebijakan menggelar Ujian Nasional kepada masing-masing Madrasah.
Berdasarkan data Dinas Pendidikan Cabang Provinsi di Kabupaten Bojonegoro, sebanyak 11.267 siswa akan mengikuti ujian nasional tingkat SMA/SMK di Kabupaten Bojonegoro pada 3 sampai 6 April 2017.