Fri, 22 November 2024
Jl. Desa Sambiroto, Kec. Kapas, Kabupaten Bojonegoro, Email: blokbojonegoro@gmail.com

Tag : medsos

  • Wednesday, 04 April 2018 07:00

    Bahayanya Mengunggah Foto Anak di Media Sosial

    Bahayanya Mengunggah Foto Anak di Media Sosial Mengunggah foto selfie adalah salah satu cara untuk bisa eksis dan terkenal di dunia maya. Banyak pula orangtua yang gemar memamerkan foto-foto anak mereka untuk menarik “like” dan berbagai komentar. Meski menggemaskan, mengunggah foto anak di media sosial mungkin kurang bijak dilakukan ketika menyangkut identitasnya.

    read more

  • Wednesday, 21 February 2018 16:00

    Selain Faktor Ekonomi, medsos jadi Penyebab Perceraian

    Selain Faktor Ekonomi, Medsos jadi Penyebab Perceraian Bagi anda yang sudah berkeluarga dalam menggunakan media sosial (medsos) harap berhati-hati. Sebab, sesuai data yang ada di Pengadilan Agama (PA) Bojonegoro selain faktor ekonomi, perceraian akibat medsos tergolong tinggi.

    read more

  • Friday, 11 August 2017 07:00

    Media Sosial yang Paling Sering Dipakai untuk Selingkuh

    Media Sosial yang Paling Sering Dipakai untuk Selingkuh Kehadiran media sosial memungkinkan kita bisa bertemu dengan teman lama atau orang baru yang mungkin membuat kesetiaan dengan pasangan goyah. Tak heran jika banyak peselingkuh memanfaatkan media sosial untuk berhubungan dengan kekasih gelapnya.

    read more

  • Saturday, 05 August 2017 18:00

    EMCL dan Polres Kampanyekan Cerdas Bermedia Sosial

    EMCL dan Polres Kampanyekan Cerdas Bermedia Sosial Beberapa waktu terakhir ini Bojonegoro dihebohkan dengan penangkapan warga yang diduga telah melakukan pelanggaran undang-undang Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE). Beberapa di antara mereka dari kalangan muda. Fenomena ini menarik perhatian banyak pihak. Di antaranya ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) dan Relawan Teknologi Informasi (RTIK) Bojonegoro.

    read more

  • Thursday, 15 June 2017 10:00

    Fatwa, MUI Bojonegoro Minta Gunakan medsos Secara Bijak

    Keberadaan media sosial (medsos) harus disikapi secara bijak agar tidak merugikan yang lainnya. Sehingga Majlis Ulama Indonesia (MUI) mengeluarkan fatwa MUI nomor 14 tahun 2017 tentang hukum dan pedoman bermuamalah melalui medsos yang diterima MUI Kabupaten Bojonegoro.

    read more