KKN Universitas Brawijaya (UB)
Tutup KKN UB Malang, Wabup Nurul: Bapak Pratikno Jadikanlah Contoh Semangat
Kuliah Kerja Nyata (KKN) Fakultas Peternakan Universitas Brawijaya (UB) Malang telah berakhir Rabu (30/7/2027). Acara penutupan yang digelar di GOR Dolokgede, Kecamatan Tambakrejo, Kabupaten Bojonegoro dihadiri langsung oleh Wakil Bupati Nurul Azizah.