Pandai Besi Tak Harus Angkat Palu, Kini Sudah Ada Alat Modern
Sejak tahun 2018 yang lalu berkat kepiawaian anaknya yang kuliah jurusan poltek di Malang, kini ia meneruskan usaha pandai besi Sekar Arum.
Sejak tahun 2018 yang lalu berkat kepiawaian anaknya yang kuliah jurusan poltek di Malang, kini ia meneruskan usaha pandai besi Sekar Arum.
Pemkab Bojonegoro terus berinovasi dalam upaya meningkatkan hasil produksi padi di Kabupaten Bojonegoro. Pagi ini Jum'at (24/2/2023), bertempat di area persawahan Desa Bakalan, Kecamatan Kapas, Bupati Bojonegoro memberikan arahan kepada petani sekaligus mencoba Combine Harvester yang diserahkan pada bulan Desember lalu kepada kelompok tani.
Berkembangnya zaman yang diiringi kemajuan dalam bidang teknologi, membuat pengrajin alat-alat pertanian seperti cangkul dan yang lainnya semakin tersisih. Karyanya tertindas oleh barang pabrikan yang dapat diproduksi massal dan lebih murah.
Mayoritas petani yang berada di Kabupaten Bojonegoro, masih menggunakan cara tradisional untuk menanam maupun memanen hasil pertaniannya, seperti padi, jagung, maupun yang lainnya.