Skip to main content

Category : Tag: Bapedda


PEPC Gelar Lokakarya Sinergi Perencanaan PPM dengan Stakeholder

PT Pertamina EP Cepu (PEPC) Zona 12 Jambaran-Tiung Biru (JTB) dan SKK Migas kembali melakukan sinergi bersama dengan pemangku kepentingannya dengan lokakarya. Hal itu sebagai upaya mengoptimalkan manfaat Program Pengembangan Masyarakat (PPM).

Gelar Inovasi BIA, Perangkat hingga Masyarakat Bisa Mengikuti

Pemkab Bojonegoro melalui Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) gelar lomba BIA (Bojonegoro Innovative Award). Lomba ini bertujuan menjaring seluruh inovasi yang ada di lingkup Kabupaten Bojonegoro untuk mendukung peningkatan kualitas indeks inovasi daerah.

Bappeda Jatim Sebut Pembangunan Jalan Tol Bojonegoro Tidak Gunakan Solo Valley

Rencana Pembangunan jalan tol Ngawi, Bojonegoro, Tuban, Lamongan dan Gresik saat ini masih terus dibahas, bahkan, Rabu (18/11/2020) pembahasan pembangunan tersebut dibahas dalam Rapat Koordinasi yang melibatkan Bappeda provinsi Jatim, Bakorwil Bojonegoro, Direktur PDAM Provinsi Jatim, serta stakeholder dari beberapa Kabupaten dibawah naungan Bakorwil Bojonegoro serta BBWS.

Pajak Kos untuk Meningkatkan Pendapatan

Dengan adanya pajak kos dipastikan pendapatan Bojonegoro akan meningkat. Hal tersebut diungkap Ketua Persatuan Hotel dan Resto Indonesia (PHRI) Bojonegoro, Moch Subeki menurutnya, jika dengan adanya pajak, pemilik kos akan ikut menyumbang pendapatan untuk Pemerintah kabupaten (Pemkab) Bojonegoro.

Hanya Ada 35 Tempat Kos yang Terdata Bappeda

Kamar kos di Kabupaten Bojonegoro sebenarnya memang sangat banyak, bahkan mencapai ratusan. Jumlah kos dengan jumlah kamar lebih dari 10 juga dirasa cukup banyak. Namun tidak bisa terdata di Badan Pendapatan Daerah (Bappeda) Bojonegoro.