Skip to main content

Category : Tag: C


Proliga 2026

Hasil Proliga 2026 Hari Ini: Anti Klimaks, Megatron dan Pertamina Enduro Kalah 2-3 dari BJB Tandamata

Di sektor putri laga pembuka Proliga 2026 Putaran 1 Seri III Bandung di GOR Sabilulungan, Jalak Harupat, Bandung, Kamis (22/1/2026) malam begitu seru. Yakni pertaruang Jakarta Pertamina Enduro yang diperkuat Megawati Hangestri Pertiwi atau Megatron melawan tuan rumah, Bandung BJB Tandamata. Drama tersaji, dengan skor 2-3 (25-16, 22-25, 25-22, 18-15, 8-15)

Proliga 2026

Hasil Proliga 2026 Hari Ini: Falcons Tirta Bhagasasi Kalah 1-3 atas LavAni

Pertandingan pembuka Putaran 1 Seri III Bandung di GOR Sabilulungan, Jalak Harupat, Bandung, Kamis (22/1/2026), sore cukup menguras tenaga. Bahkan, Falcons Tirta Bhagasasi sempat menyulitkan LavAni Livin Transmedia di setiap set, walaupun akhirnya harus menyerah 1-3 (19-25, 25-22, 29-31, 20-25)

Penghargaan dari pemkab Bojonegoro

Pemkab Bojonegoro Beri Penghargaan 7 Tokoh Inspiratif, Jaga Eksistensi Kekayaan Bumi dan Budaya

Di momen bersejarah itu, Bupati Bojonegoro Setyo Wahono sekaligus memberikan penghargaan pada tujuh (7) tokoh inspiratif di Kabupaten Bojonegoro. Tokoh inspiratif ini dinilai memiliki kontribusi luar biasa dalam menjaga eksistensi kekayaan bumi dan budaya di Bojonegoro. Penghargaan ini merupakan bentuk penghormatan atas dedikasi mereka dalam bidang konservasi, edukasi, dan penelitian.