Bupati Bojonegoro Geram, Trotoar Rp50,8 Miliar Disebut Tak Sentuh Masalah Banjir Kota
Bupati Bojonegoro, Setyo Wahono, secara terbuka menyampaikan ketidakpuasannya terhadap proyek pembangunan trotoar di sejumlah ruas jalan protokol Kota Bojonegoro.
Bupati Bojonegoro, Setyo Wahono, secara terbuka menyampaikan ketidakpuasannya terhadap proyek pembangunan trotoar di sejumlah ruas jalan protokol Kota Bojonegoro.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro mulai menata wajah Alun-alun Kota Bojonegoro pada awal tahun 2026. Penataan ruang terbuka hijau (RTH) ini diproyeksikan menjadi langkah strategis untuk menghadirkan ruang publik yang lebih nyaman, fungsional, sekaligus menjadi ikon baru kota.