Skip to main content

Category : Tag: Hidup


Info Gaya Hidup

Ungkap Karakter Bisa Lewat Busana

Pakaian adalah sesuatu yang dipakai pada tubuh manusia untuk menutupi, melindungi, serta menghias tubuh. Biasanya terbuat dari kain atau tekstil, namun juga bisa dari bahan lain seperti kulit hewan atau serat alami lainnya.

Info Kesehatan

Olahraga dan Kesehatan Mental: Senjata Ampuh Melawan Stres

Olahraga memiliki pengaruh penting dalam menjaga kesehatan mental, tidak hanya untuk menjaga kebugaran fisik. Aktivitas fisik secara rutin menjadi salah satu cara efektif untuk meningkatkan suasana hati dan mengurangi stres.

Gaya Hidup

Tips Hidup Minimalis Ala dan untuk Gen Z

Hidup minimalis bukan berarti hidup dengan sedikit barang atau hidup pas pasan. Namun hidup minimalis berarti mementingkan kepentingan dan kebahagiaan dengan memprioritaskan kebutuhan atau hal penting dan mengurangi hal yang tidak perlu.

Pemkab Bojonegoro Launching Gerakan Suka Menanam

Pemerintah Kabupaten Bojonegoro Launching Gerakan Suka Menanam, Rabu (20/12/2023). Kegiatan dilaksanakan di Balaidesa Gayam, dihadiri Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), Para Pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD), Badan Usaha Milik Daerah (BUMD), Perwakilan Operator Migas dari ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) dan Pertamina EP Cepu (PEPC), Camat se- Kabupaten Bojonegoro, dan Kepala Desa di Kecamatan Gayam.

PPKMB di ISTeK ICsada Bojonegoro

Tingkatkan Motivasi Mahasiswa Baru Kampus Ungu dalam Mencapai Kesuksesan dengan ESQ

Mahasiswa baru Kampus Ungu ISTeK ICsada Bojonegoro angkatan 2023 mulai mengikuti serangkaian kegiatan PKKMB (Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru) minggu ini. Memasuki hari ketiga sekaligus memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW, Kampus Ungu mengadakan acara Motivation Training and Mentoring beragendakan materi ESQ (Emotional Spiritual Quotient) tepatnya pada hari Rabu (27/9/2023) bertempat di Aula lantai 3 Kampus I ISTeK ICsada Bojonegoro.

Refleksi Hari Pramuka, Berikan Pembelajaran Hidup Bermasyarakat

Peringatan Hari Pramuka Indonesia yang ke-62 dirayakan oleh segenap siswa yang ada di Bojonegoro, tak terkecuali pula para Pramuka yang ada di Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri Kasiman. Siswa-siswi SMK Negeri Kasiman telah mempersiapkan diri untuk menyemarakan kegiatan dengan mengikuti perkemahan yang diadakan Kecamatan Kasiman, tepatnya di Bumi Perkemahan Desa Mbesah.

Informasi Haji 2023

Nabi Muhammad Haji Sekali Seumur Hidup, Ini Alasannya

Meskipun tinggal di tanah Arab, semasa hidupnya ternyata Rasulullah Muhammad SAW melakukan ibadah haji hanya sekali. Haji pertama yang dilakukan oleh Rasulullah terjadi pada tahun 10 Hijriah dan sekaligus menjadi haji terakhir beliau. Keputusan Rasulullah untuk melaksanakan haji pada tahun tersebut memiliki latar belakang historis tersendiri. Penjelasan tentang hal ini memberikan wawasan lebih dalam tentang konteks seputar haji yang dilakukan oleh Rasulullah.