Skip to main content

Category : Tag: Kabar Persibo


Persibo Vs Persekabpas

Laga Sore Hari, Sayangkan Keputusan Asprov PSSI

Laga semifinal Liga 3 Zona Jawa Timur, antara Persibo Bojonegoro melawan Persekabpas Pasuruan yang sebelumnya digelar pada malam dimajukan menjadi sore hari. Hal tersebut sangat disayangkan oleh para suporter Laskar Angling Dharma yang bakal away ke Kota Kediri.

Persibo Bojonegoro

Putaran Kedua, Persibo Berencana Tambah Pemain

Melihat jeda kompetisi pada putaran pertama liga 3 tinggal beberapa hari lagi, ternyata pelatih Persibo Bojonegoro, I Putu Gede mempunyai reng-rengan untuk menambah pemain baru.

Nasib Persibo Bojonegoro?

Ucapkan Selamat...! DPRD Dukung Kebangkitan Persibo

Kembalinya Persibo Bojonegoro menjadi anggota Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI), disambut positif berbagai pihak termasuk Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Bojonegoro. Sehingga persepakbolaan di Kota Ledre bisa kembali eksis dan dapat menghasilkan pemain-pemain nasional.

Nasib Persibo Bojonegoro ?

Kompetisi Liga Nusantara Kemungkinan Bulan Maret

Setelah konggres tahunan PSSI di hotel Aryaduta Bandung, Minggu (8/1/2017), Persibo Bojonegoro akan mengkuti Liga Nusantara musim depan. Rencananya kompetisi tersebut akan digulirkan bulan Maret mendatang.

Ini Agenda Kongres Tahunan PSSI pada 8 Januari

PSSI akan menggelar kongres tahunan di Bandung, Minggu (8/1/2017). Satu di antara 13 agendanya adalah penerimaan/penolakan terhadap permohonan tujuh klub bermasalah.

Nasib Persibo Bojonegoro?

Persibo Tunggu Penghapusan Sanksi di Kongres

Meskipun menjadi peserta peninjau dalam Kongres Tahunan PSSI, para pengurus Persibo Bojonegoro tetap menghadiri Kongres di Hotel Aryaduta Bandung, Minggu (8/1/2017). Pasalnya di arena tersebut, pemutihan sanksi tim berjuluk Laskara Angling Dharma diagendakan akan disahkan.