Skip to main content

Category : Tag: Kampung


Teater Sedhet Srepet : Selayang Pandang Pertunjukan Teater Lurung Kala Bendu

Teater Sandur Sedhet Srepet kembali menghadirkan denyut kehidupan masyarakat akar rumput melalui pentas drama berjudul Lurung Kala Bendu. Pertunjukan yang dipusatkan di Aula Lemcadika Kalianyar, Kecamatan Kapas, Bojonegoro ini disajikan dalam bentuk blabar, gaya khas pertunjukan Sandur Bojonegoro yang cair, lugu, namun sarat makna, lakon ini disutradarai oleh Oky Dwi Cahyo dengan kepekaan sosial yang kuat dan pijakan tradisi yang kokoh.

Dosen Pulang Kampung 2025: IPB Buka Jalan UMKM Bojonegoro Menuju Pasar Ekspor

Institut Pertanian Bogor (IPB) bersama Pemkab Bojonegoro dan Ademos meluncurkan program Dosen Pulang Kampung 2025 di Panggon Sinau Bareng Ademos, Dolokgede. Kegiatan ini menjadi langkah nyata untuk membawa produk kebanggaan Bojonegoro ke pasar global melalui pelatihan inovasi pangan dan kemasan berkelanjutan.

Info Pendidikan

Bimbel Kampung Ilmu Kota Bojonegoro Akhirnya Dibuka

Lembaga bimbingan belajar Kampung Ilmu Kota Bojonegoro akhirnya dibuka. Acara pembukaan dan syukuran Kampung Ilmu Kota Bojonegoro yang berada di Jalan Dr. Suharso Nomor 38 RT 07 RW 02, Kelurahan Mojokampung, Kecamatan/Kabupaten Bojonegoro, dilakukan pada Minggu (31/8/2025).

Berita Foto

Kampus Pesilat Pertama di Bojonegoro, UNIGORO

Sebanyak 350 pesilat remaja dari 13 perguruan silat se-Kabupaten Bojonegoro, mengikuti pembacaan ikrar deklarasi Universitas Bojonegoro (UNIGORO) sebagai Kampus Pesilat, Jumat (15/8/25).

Di Kampung Sade - Lombok, Wanita Diculik untuk Dikawin

Salah satu destinasi wisata yang ada di Lombok, ada Desa Wisata Masyarakat Sasak, yakni Dusun Sade, Desa Rembitan, Pujut, Lombok Tengah. Di kampung ini, masyarakat masih mempertahankan adat, tradisi, dan Bangunan Rumah.

Keren!! Film Dokumenter Kampung Thengul sabet Predikat Terbaik 3 Nasional

Kabar bahagia datang di tengah warga perbatasan Kabupaten Bojonegoro. Kampoeng Thengul, gerakan kebudayaan yang diinisiasi warga Dusun Kedungkrambil, Desa Sumberjo, Kecamatan Margomulyo, Kabupaten Bojonegoro itu dinobatkan sebagai salah satu penerima hibah dana Festival Dokumenter Budi Luhur (FDBL) 2022.

Mahasiswa Arsitektur Universitas Indonesia Kunjungi Kampung Samin Margomulyo

Adat Budaya mayarakat Samin memang sudah terkenal luas di kalangan masyarakat, baik civitas akademika dosen dan mahasiswa bahkan para petinggi negara. Oleh karena itu tak perlu heran jika datang ke kampung Samin yang berada di Dusun Jepang, Desa Margomulyo, Kecamatan Margomulyo, Kabupaten Bojonegoro.