Skip to main content

Category : Tag: Kerja


Bursa Inovasi Desa (BID) di Bojonegoro

Jadi Ajang Pertukaran Inovasi Desa

Pertumbuhan ekonomi diyakini bersumber dari desa, sehingga pengembangan potensi maupun inovasi desa terus ditingkatkan. Bursa Inovasi Desa (BID) yang akan berlangsung semarak, Selasa (18/12/2018), menjadi ajang pertukaran inovasi desa sekaligus komitmen bersama membangun desa.

Para Pencari Kerja Padati Job Fair di Islamic Center

Ratusan masyarakat yang tengah mencari kerja yang didominasi usia muda memadati gedung Islamic Center Jalan Panglima Polim, Rabu (14/11/2018), untuk mencari informasi lowongan pekerjaan dalam acara Pameran Bursa Kerja 2018.

12 Ribu Loker Dibuka Saat Pameran Bursa Kerja

Sekitar 12 ribu lowongan kerja (Loker) dari 40 perusahaan baik lokal maupun Nasional bakal ditawarkan kepada pencari kerja pada Pameran Bursa Kerja 2018 yang diadakan oleh Pemerintah Kabupaten Bojonegoro, melalui Dinas Perindustrian dan tenaga kerja (Disperinaker) Bojonegoro di Gedung Islamic Center, 14-15 November 2018 mendatang.

Kadin Australia Utara Lirik Kerjasama di Bojonegoro

Keberadaan Kabupaten Bojonegoro tidak bisa dianggap sebelah mata. Bahkan, diawal pemerintahan Bupati Anna Mu’awanah dan Wakil Bupati Budi Irawanto telah hadir tamu dari luar yakni. Pengusaha dari Australia Utara yang tergabung di Kamar Dagang dan Industri (Kadin) setempat.

LoKer dan Iklan Baris di bB

Lebih Mudah dan Tepat untuk Promosi

Untuk mengakomodir permintaan dari masyarakat luas, terutama pembaca setia blokBojonegoro.com, redaksi menyediakan kanal khusus untuk informasi lowongan kerja (LoKer) dan iklan baris.

Ketua PGRI Bojonegoro; Wajar GTT/PTT Tuntut Nasibnya

Aksi damai yang dilakukan oleh para GTT/PTT yang ada di Bojonegoro, Kamis (27/9/2018) kemarin adalah hal yang wajar dilakukan, karena mereka menuntut haknya untuk diperhatikan kesejahteraannya.

GTT/PTT Tetap Lanjut Mogok Kerja

Rencana izin tidak mengajar selama enam hari yang dilakukan Guru Tidak Tetap dan Pegawai Tidak Tetap (GTT/PTT) yang ada di Bojonegoro semua jejang sekolah bakal tetap dilakukan. Bahkan seluruh GTT/PTT tersebut sudah sepakat pada tanggal itu semua tidak melakukan aktivitas mengajar di sekolah masing-masing.

Waspadai Penipuan Loker Migas, Dinas Awasi Perekrutan

Tingginya angka pengangguran di Kabupaten Bojonegoro tentu bisa berdampak pada meningkatnya angka kriminal. Apalagi di Kota Ledre ada proyek lapangan gas Jambaran Tiung Biru (J-TB) yang sedang membuka lowongan pekerjaan, otomatis banyak masyarakat Bojonegoro khususnya yang menginginkan bisa bekerja di J-TB berduyun-duyun menyiapkan lamarannya.

Berikut, Pelamar yang Lolos Seleksi Administrasi Reporter bB

Sehubungan dengan pengumuman lowongan kerja di kanal redaksi blokBojonegoro.com yang tayang pada Jumat (20/7/2018), pihak manajemen kemudian melaksanakan seleksi administrasi. Seleksi dilakukan dengan memeriksa kelengkapan syarat yang disertakan pelamar yang telah mengirimkan surat lamaran kerja ke meja redaksi.