Skip to main content

Category : Tag: Kia


Kartu Identitas Anak (KIA) di Bojonegoro

Jemput Bola, Dispendukcapil Bojonegoro Ajak Program Rekam KIA

Pemkab Bojonegoro terus berusaha melakukan perekaman data administrasi kependudukan, termasuk Kartu Identitas Anak (KIA). Di Desa Lengkong, Kecamatan Balen, sebanyak 116 anak mengikuti perekaman KIA yang digelar di balai desa setempat, kemarin.

Desa Sarangan, Kanor

Hadiri, Maulid Nabi Muhammad SAW dan Ngaji Rutinan Bareng Kiai Toha

Ngaji Selapanan tiap Jumat Pon bersama Pengasuh Ponpes Khozinatul Abror, KH. Toha Abrori tetap berlangsung dengan Kitab Nashoihul Ibad. Lebih istimewa lagi, Takmir Masjid At-Taqwa Desa Sarangan, Kecamatan Kanor, Kabupaten Bojonegoro, akan merangkai dengan Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW.

Ulama Dukung GAYATRI, Inovasi Strategis Pemkab Bojonegoro: Lebih Maslahat daripada Bantuan Konsumtif

Sebagai upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan menurunkan angka kemiskinan secara berkelanjutan, Pemerintah Kabupaten Bojonegoro secara resmi meluncurkan program unggulan bertajuk Gerakan Beternak Ayam Petelur Mandiri (GAYATRI). Program ini merupakan inovasi strategis berbasis pemberdayaan ekonomi masyarakat secara mandiri, inklusif, dan berorientasi jangka panjang.

PDKB Bukber Ramadan dan Ngaji Bareng

Di bulan suci Ramadan1446 Hijriyah, Perkumpulan Disabilitas Kabupaten Bojonegoro (PDKB) mengadakan Buka Bersama (Bukber) Ramadan dan Ngaji Bareng, Jumat (21/3/2025).

Inilah Para Juara Olimpiade Ekonomi STIEKIA 2025

Olimpiade Ekonomi STIEKIA (OES) Bojonegoro tahun 2025 hari ini sukses digelar. Acara yang dipusatkan di area Hall Kampus Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Cendekia (STIEKIA) Jl. Cendekia No. 22 Bojonegoro tersebut, berkolaborasi dengan Ruang Guru dengan partisipasi 47 tim dari 25 sekolah SMA/SMK/MA yang ada di Bojonegoro dan Tuban.