Skip to main content

Category : Tag: Liga 3


Gagal Lolos Fase Grup, Bojonegoro FC Dibubarkan

Bojonegoro FC resmi dibubarkan setelah gagal lolos masuk 16 besar Liga 3 Jawa Timur musim kompetisi 2019. Tim yang dikelola oleh Askab PSSI ini pun dibubarkan. Rencananya tim akan kembali dibentuk saat mengikuti kompetisi tahun depan.

Persibo Vs PSM Madiun

Laga Pamungkas Kontra PSM, Persibo Wajib Menang

Tidak ada kata lain selain menang bagi skuad Persibo Bojonegoro untuk memuluskan langkah lolos babak 16 besar liga 3 Jawa Timur musim kompetisi 2019.

Persibo Bojonegoro

Persibo Ajukan Diri Jadi Tuan Rumah 16 Besar Liga 3 Jatim

Persibo Bojonegoro berencana mengajukan diri sebagai tuan rumah 16 besar Liga 3 Jawa Timur 2019. Kualitas Stadion Letjen H. Soedirman Kabupaten Bojonegoro yang menjadi markas dari Persibo, dirasa layak dipilih Asprov PSSI Jawa Timur untuk perhelatan 16 besar.

Putra Sinar Giri Vs Persibo

Target Curi Poin, Persibo Bawa 22 Pemain ke Gresik

Persibo Bojonegoro akan melakoni laga tandang dalam lanjutan putaran kedua grup A Liga 3 Jawa Timur 2019, menghadapi tuan rumah Putra Sinar Giri FC, Sabtu (19/10/2019) sore.