Kiai Machsum: Santri Harus Kuasai Ilmu Kegamaan dan Mandiri Perekonomian
Kiai Machsum demikian sapaan akrabnya, adalah Pengasuh Pondok Pesantren Salafiyah Manba'ul Ulum Desa Bulu, Kecamatan Sugihwaras, Kabupaten Bojonegoro. Kiai Machsum menjadi sosok karismatik di tengah masyarakatnya.