Terima SK, SM Bawa Perubahan Nasdem
Soehadi Moeljono (SM) telah resmi menjabat ketua DPD Partai Nasdem Kabupaten Bojonegoro, ditandai dengan diterimanya Surat Keputusan (SK) masa periode 2020-2024. Mantan Sekretaris Daerah (Sekda) Pemkab Bojonegoro itu optimis akan membawa perubahan partai Nasdem di Kota Ledre.