Skip to main content

Category : Tag: Panen Padi


Temui Pemimpin Cabang Bulog, Eko Wahyudi : Kita Dorong Bulog Untuk Tetap Serap

Anggota DPR-RI Komisi IV Eko Wahyudi melakukan kunjungan langsung ke Perum Bulog Cabang Bojonegoro. Kedatangannya bersama anggota DPRD Bojonegoro, Sigit Kusharyanto, lantaran persoalan harga gabah di Bojonegoro yang tidak sesuai dengan Harga Pembelian Pemerintah (HPP) beberapa waktu lalu, disambut langsung oleh Pemimpin Cabang Bulog Bojonegoro, Ferdian Darma Atmaja.

Bojonegoro Sukseskan Program Panen Satu Juta Hektare

Dalam rangka program panen nusantara satu juta hektare yang terdiri dari 66 titik se-Indonesia. Pemerintah Kabupaten Bojonegoro bersama Kementerian Pertanian Republik Indonesia (Kementan RI) melakukan panen padi di Desa Sidodadi, Kecamatan Sukosewu.

Kurang Air, Penen Padi Sumberagung Tak Maksimal

Petani Desa Sumberagung Kecamatan Dander, Kabupaten Bojonegoro, hanya bisa pasrah lantaran pada panen padi kali ini dinilai kurang bagus kualitasnya. Hal itu disebabkan, saat masa pertumbuhan padi kekurangan air.

Saat Panen Harga Bersahabat, Petani Sukosewu Bersyukur

Sebagian tanaman padi milik para petani di Desa Sumberejo Kidul Kecamatan Sukosewu, Kabupaten Bojonegoro, kini memasuki masa panen. Bersamaan dengan itu, hasil panen kali ini dinilai para petani harga jual gabah memuaskan.

Lho..! Petani Mulai Panen, Harga Gabah Turun

Beberapa waktu lalu, tepatnya tanggal 22 Januari, petani Kecamatan Kanor membentangkan spanduk berisi penolakan terhadap rencana pemerintah yang akan mengimpor beras dari luar negeri karena harga beras melambung tinggi. Aksi tersebut bertepatan dengan kunjungan Menteri Pertanian Republik Indonesia, Amran Sulaiman di Desa Gedongarum, Kecamatan Kanor Kabupaten Bojonegoro untuk melakukan panen raya.

Masa Panen, Petani Bantaran Bengawan Solo Was-was

Musim tanam padi yang tidak serentak, membuat petani Kecamatan Kanor yang berada di bantaran Bengawan Solo maupun anak sungai Bengawan Solo was-was. Pasalnya, sebagian sawah di kecamatan yang menyuplai 20% kebutuhan pangan Kabupaten Bojonegoro ini baru akan memasuki masa panen.