Skip to main content

Category : Tag: Pencari


Warga Sukorejo Diduga Loncat dari Jembatan

Petugas Himbau Masyarakat Tak Ganggu Proses Pencarian Korban

Sementara proses pencarian korban yang diduga terjun dari jembatan oleh tim BPBD Tuban sudah bergulir dua tahap dari pagi tadi, pihak Kepolisian Sektor (Polsek) Soko juga mengimbau kepada masyarakat umum agar ikut melancarkan jalannya proses pencarian.

Warga Sukorejo Diduga Loncat dari Jembatan

Bukan Tontonan, Anak-anak Ini Malah Tonton Pencarian Korban

Proses penyisiran yang dilakukan oleh Tim Reaksi Cepat (TRC) BPBD Kabupaten Tuban, bersama Tagana dan SAR dari warga, menyedot perhatian masyarakat umum untuk melihat langsung ke lokasi.

#BeritaFoto

Penasaran, Warga Ramai-ramai ke Bengawan

Proses penyisiran yang dilakukan oleh Tim Reaksi Cepat (TRC) BPBD Kabupaten Tuban, bersama Tagana dan SAR dari warga, menyedot perhatian masyarakat umum untuk melihat langsung ke lokasi. Mirisnya lagi, aktivitas yang harusnya tak menjadi tontonan publik itu malah digunakan banyak kalangan untuk sekadar eksis dan update informasi terkini. Bahkan, di lokasi bantaran dekat Jembatan Glendeng, nampak sejumlah anak sekolah terlibat di dalamnya.

LoKer dan Iklan Baris di bB

Lebih Mudah dan Tepat untuk Promosi

Untuk mengakomodir permintaan dari masyarakat luas, terutama pembaca setia blokBojonegoro.com, redaksi menyediakan kanal khusus untuk informasi lowongan kerja (LoKer) dan iklan baris.

Masih ada 2.000 Lowker, Diprediksi Pencaker Terus Meningkat

Para pencari kerja (pencaker) di Kabupaten Bojonegoro terus mengalami peningkatan. Hal itu terlihat dari aktivitas yang terjadi di Kantor Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja (Disperinaker) yang terus mengalami peningkataan pada bulan ramadan.

Korban Tenggelam Usai Menolong Temannya

Pencarian korban tenggelam di Sungai Bengawan Solo sampai tadi malam belum membuahkan hasil. Korban Muhammad Yusuf (14), warga Desa Pengkok Kecamatan Padangan tenggelam saat menolong temannya yang tenggelam.

Jumlah Warga Pencari Kerja Masih Tinggi

Jumlah warga Bojonegoro yang mencari kerja masih relatif tinggi. Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja (Disperinaker) Kabupaten Bojonegoro mencatat mereka berasal dari usia muda hingga orang tua.

10 Tahun, Hidupi Keluarga dari Jualan Kayu Bakar

Panasnya terik matahari sudah menjadi teman setiap hari saat mengayuh sepeda dari Dusun Jambe, Desa Ngadiluwih, Kecamtan Ngasem, Kabupaten Bojonegoro menuju hutan di wilayah Desa Setren untuk mengambil kayu bakar. Itulah kegiatan Nyamiren (55) sehari-hari.