HPN 2020 PWI Bojonegoro
Inilah Juara Menulis Potensi Desa
Menjadi rangkaian dalam Hari Pers Nasional (HPN) 2020 yang diselenggarakan oleh Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Bojonegoro, pada malam resepsi diumumkan para pemenang dari lomba menulis esai yang bertemakan menggali potensi desa.