Skip to main content

Category : Tag: Salah


Tanya Jawab Fiqih

Lupa Rakaat Shalat dan Cara Sujud Sahwi, Ini Panduannya

Setiap shalat wajib lima waktu memiliki jumlah rakaatnya masing-masing sesuai ketetapan syariat yang berlaku. Dalam praktiknya, ketika seorang muslim menunaikan shalat terkadang lupa atau ragu dengan bilangan rakaat yang telah dikerjakan. Lalu apa yang harus dilakukan jika mengalami kondisi tersebut?

3 Warga Dipidanakan PT WBS

Kades Dihadirkan, Warga Gelar Aksi hingga Penuhi Ruang Sidang PN

Sidang lanjutan polemik antara tambang PT Wira Bhumi Sejati (WBS) dengan warga Desa Sumuragung, Kecamatan Baureno, Kabupaten Bojonegoro kembali berlangsung. Saat ini, JPU menghadirkan Kades Sumuragung, Matasim dan Sekdes, Muhammad Irwan Purwanto, Kamis (12/10/2023).

Harus Ada Kolaborasi Masyarakat Sipil dalam Kebencanaan

Institute Development of Society (IDFoS) Indonesia menggelar diskusi bersama sejumlah media massa yang ada di Bojonegoro. Dalam kesempatan itu, IDFos membahas isu lingkungan dan cuaca ekstrim yang terjadi belakangan ini di Bojonegoro khususnya.

Rangkaian Muscab, Kesan Gelar Bahtsul Masail di STAI Attanwir

Sebagai rangkaian kegiatan menyambut Musyawarah Cabang (Muscab) Pengurus Cabang (PC) Keluarga Santri dan Alumni Langitan (Kesan) Bojonegoro, dilaksanakan kegiatan Bahstul Masail di Kampus STAI Attanwir, Minggu (21/08/2022).

Berita Foto

Salat Idul Fitri Masjid Agung

Ribuan warga muslim di Kabupaten Bojonegoro melangsungkan salat idul fitri 1443 Hijriah, tampak mereka memadati area Masjid Agung Darrusalam, sepanjang Jalang KH. Hasyim Ashari hingga Alun-alun Bojonegoro, dengan menerapkan protokol kesehatan pencegahan Covid-19.